Gunem.id - Gelombang PHK kali ini datang dari sektor teknologi, perusahaan rintisan yang baru saja IPO GOTO,melakukan pengurangan pegawai tetapnya.
GOTO dikabarkan melakukan PHK 1300 pegawai tetapnya dengan alasan efisiensi.
GOTO bukan perusahaan Start Up pertama yang melakukan PHK pegawainya.
Baca Juga: Seperti Agen Intelinjen Warganet Temukan Dengan Cepat Orang Dibalik Akun Twitter Penghina Ibu Negara
Di Indonesia saja Start Up Ruang Guru juga dikabarkan melakukan PHK terhadap pegawainya.
Sebelumnya Shoope Indonesia juga melakukan hal sama dengan GOTO.
Perusahaan-perusahaan teknologi mengalami badai PHK tanpa terkecuali.
Baca Juga: Inilah Nama-nama Wasit yang Akan Memimpin Pertandingan Putaran Final Piala Dunia Qatar 2022
Jangankan GOTO, Meta,Twitter juga melakukan hal yang sama.
Pasca rasionalisasi laporan keuangan dari para Start UP di Indonesia, musim bakar uang telah usai.
Artikel Terkait
Karena Penurunan saham Meta, Mark Zuckerberg Kehilangan Rp454 Triliun dalam Sehari
GoTo Resmi IPO,Berapa Harga Sahamnya ?
Nilai Saham Facebook Anjlok, Mark Zuckerberg Berencana Pecat 17.000 Karyawannya
Pendapatan Meta Terus Merosot, Mark Zuckerberg Pecat 11.000 Karyawannya
Dihadiri Jeff Bezos, Elon Musk akan Absen dalam Pertemuan Bisnis B20 pada KTT G20 di Bali