Gunem.id - Hingga saat ini, sudah lima kali gempa mengguncang Nabire, Papua. Dua kali gempa terdahulu sudah dilaporkan di sini.
Tiga kali gempa berikutnya, masing-masing terjadi pada pukul: 17.56 WIB, 17.57 WIB, dan 19.04 WIB.
Kekuatan gempa Nabire, masing-masing secara urut dari yang lebih awal adalah, Magnitudo 4.2, Magnitudo 4,0, dan kemudian Magnitudo 3,4.
Baca Juga: Notes, Fitur Baru dari Twitter yang Sedang Tahap Uji Coba
Lokasi gempa tiga kali terakhir secara urut:
(1)3.46 Lintang Selatan dan 135.45 Bujur Timur.
(2)3.43 Lintang Selatan dan 135.49 Bujur Timur.
(3)3.46 Lintang Selatan dan 135.54 Bujur Timur.
Baca Juga: Netizen Diganjar Hukuman karena Isi Postingan Jahat tentang IU di Media Sosial
Pusat gempa ada di darat, masing-masing: 34 km 24 km, dan 30 km barat laut Nabire, dengan kedalaman 10, 10, dan 13 km.
Artikel Terkait
Gempa Magnitudo 6,1 Mengguncang Afghanistan dan Pakistan dan India: Ratusan Orang Tewas
Gempa Magnitudo 4,9 Mengguncang Sinabang, Kabupaten Simeulue, Aceh
1.000 Orang Lebih Tewas akibat Gempa Magnitudo 6,1, Taliban Cari Bantuan dari Komunitas Internasional
Hari Ini Dua Kali Gempa Dirasakan di Nabire, Papua